SajianSedap.com - Uban menjadi salah satu masalah yang muncul seiring dengan bertambahnya usia.
Tidak bisa dipungkiri jika tumbuhnya uban bisa berpengaruh pada penampilan bahkan mengurangi rasa percaya diri.
Sebelum khawatir berlebihan, kalian harus tahu penyebab uban muncul di usia yang masih terbilang muda.
Baca Juga: Bagi yang Tak Mau Tampak Tua Wahib Baca, Ini Sederet Makanan Penyebab Uban Muncul di Usia Muda
Uban muncul karena berkurangnya produksi melanin yang selama ini memberikan warna pada rambut.
Ditambah, uban juga bisa muncul karena sel rusak seiring dengan pertambahan usia.
Nah, jika kalian sudah merasa terganggu dengan keberadaan uban, ada baiknya mencoba cara yang satu ini untuk menghilangkan uban.
Penulis | : | Diah Puspita Ningrum |
Editor | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
KOMENTAR