SajianSedap.com - Resep Es Pisang Ijo adalah kudapan segar yang berasal dari Makassar, Sulawesi Selatan.
Resep Es Pisang Ijo yang membuat ini jadi lebih menarik adalah tampilan pisang raja yang dibalut dengan kulit berwarna hijau yang lembut.
Tertarik untuk mencoba menghadirkan Resep Es Pisang Ijo yang enak ini?
Baca Juga: Resep Es Kelapa Karamel, Minuman Segar Dengan Sirup Karamel yang Bikin Tenggorokan Nyaman
Waktu: 60 Menit
Sajian: 10 Porsi
Bahan Kulit :
150 gram tepung terigu
50 gram tepung beras
1 sendok makan munjung gula
1/2 sendok teh garam
100 ml air pandan (dari 5 lembar daun pandan, diblender dengan 100 ml air lalu disaring)
3 tetes pewarna hijau
400 ml santan (dari 250 ml santan instan dan 150 ml air)
1 sendok makan margarin
10 buah pisang raja yang sangat matang, kukus
KOMENTAR