SajianSedap.com - Asam lambung memang bisa menyiksa para penderitanya.
Bagaimana tidak, kalau asam lambung kambuh kita pasti bakal merasakan nyeri bukan main.
Lebih parahnya, kalau asam lambung sering kumat mau tak mau kita harus minum obat.
Namun, kita tahu jika obat tidaklah murah dan akan menimbulkan efek samping.
Kalau begitu caranya, mending Anda makan buah murah meriah ini saja untuk redakan asam lambung.
Jadi kalau sudah konsumsi buah murah meriah ini Anda tak perlu ketergantungan obat lagi deh.
Baca Juga: Mitos atau Fakta, Pepaya Mentah Bermanfaat untuk Melancarkan Pencernaan? Ternyata Ini Penjelasannya
Source | : | Intisari Online |
Penulis | : | Gusthia Sasky T |
Editor | : | Gusthia Sasky T |
KOMENTAR