SajianSedap.com - Daun singkong memang jadi salah satu santapan favorit.
Di warung Padang, santapan ini jadi menu unggulan.
Tak cuma sekedar membuat perut kenyang, tapi juga bermanfaat.
Bukan cuma dari daun singkong tapi juga dari air rebusannya.
Bahkan air rebusan dari daun singkong bisa menghindari tubuh dari penyakit mematikan ini.
Manfaat Air Rebusan Air Rebusan Singkong
Melansir healthbenefitstimes, inilah manfaat rebusan daun singkong yang ampuh mengatasi beberapa penyakit.
Menurunkan demam
Tiga lembar daun singkong bisa dikonsumsi dengan cara ditumbuk halus.
Dengan cara ini, daun singkong bisa dimanfaatkan sebagai obat demam dan sakit kepala.
Cara lain yang bisa digunakan untuk memanfaatkan daun singkong dengan merebus daun singkong bersama batangnya.
KOMENTAR