SajianSedap.com - Resep Nasi Bogana ini bisa kita tiru jika tak ingin repot untuk membuat menu makan malam nanti.
Dari tampilannya, Resep Nasi Bogana ini memang begitu sederhana, namun rasa nasinya sangat gurih karena dibuat dengan santan.
Bagaimana? Yakin mau melewatkan Resep Nasi Bogana yang enak ini?
Baca Juga: Resep Oseng Salem Daun Jeruk Enak Ini Bisa Jadi Ide Menu Bersantap Malam Nanti
Waktu: 45 Menit
Sajian: 6 Porsi
Bahan Nasi:
450 gram beras
800 ml santan dari 1 butir kelapa
2 sendok teh garam
2 lembar daun pandan
Bahan Oseng Tempe Kacang Panjang:
300 gram tempe, potong kotak 1x1 cm
5 lonjor kacang panjang, potong 2 cm
2 lembar daun salam
2 cm lengkuas, memarkan
3/4 sendok teh garam
1 sendok makan kecap manis
1 sendok teh gula merah sisir
300 ml air
1 sendok makan minyak untuk menumis
Bumbu Halus:
3 buah cabai merah besar
6 butir bawang merah
3 siung bawang putih
Bahan Pelengkap:
3 sendok makan sambal terasi
6 butir telur rebus
Cara Membuat Nasi Bogana:
1. Nasi, rebus santan, garam, dan daun pandan. Masukkan beras. Masak sampai air meresap. Angkat.
Cara Mencuci Jersey Bola yang Benar, Jangan Pakai Mesin Cuci Kalau Tak Mau Rusak
KOMENTAR