- 1 genggam daun kelor
- Air
- Serai
- Kayu manis
- Madu
- Jeruk nipis
Artikel ini berlanjut setelah video berikut.
Cara membuat:
- Rebus segenggam daun kelor dalam panci selama 2-3 menit.
- Masukkan serai dan kayu manis agar lebih nikmat.
- Jika sudah, saring air daun kelor.
- Tuang ke dalam cangkir.
- Masukkan 1 sendok madu dan aduk hingga tercampur.
Anda bisa memberikannya satu cangkir setiap hari.
Anda mengonsumsinya sebelum tidur malam atau setelah bangun tidur di pagi hari.
Jangan sampai diberikan terlalu banyak karena jika terlalu banyak dikonsumsi daun kelor malah akan mengakibatkan masalah baru pada pencernaan.
Artikel ini pernah tayang di Nakita dengan judul Anak Sembelit Ternyata Bisa Diredakan dengan Daun Kelor Saja, Bagaimana Caranya? Yuk, Ketahui Cara Buat Buang Air Besar Anak Lancar Kembali
Penulis | : | Laksmi Pradipta Amaranggana |
Editor | : | Virny Apriliyanty |
KOMENTAR