SajianSedap.com - Mencuci pakaiain adalah salah satu kegiatan sehari-hari yang kerap dilakukan oleh sebagian besar orang.
Meski sudah ada jasa laundry, masih banyak yang memilih mencuci sendiri untuk menghemat biaya pengeluaran.
Kegiatan mencuci baju sendiri kerap dianggap mudah.
Padahal, jika salah melakukannya, alih-alih bersih, baju justru makin kotor.
Penggunaan deterjen pun sering membuat baju menjadi kaku dan dan membuat alergi di kulit.
Nah, jika Anda ingin mengganti deterjen ataupun mengurangi deterjen, ternyata beberapa bahan alami bisa Anda tambahkan lho.
Salah satunya adalah baking soda.
Baking soda ternyata jadi salah satu bahan alami yang bisa Anda gunakan untuk mencuci baju, bahkan manfaat lain pun bisa Anda dapatkan.
Lantas berapa takarannya? dan bagaimana cara penggunaannya? simak ulasannya.
Mencuci Baju dengan Baking Soda
Baking soda merupakan salah satu bahan untuk membuat kue.
Source | : | Bobo.ID |
Penulis | : | Idam Rosyda |
Editor | : | Idam Rosyda |
KOMENTAR