Selain itu, harganya juga sangat terjangkau.
Berikut ini adalah manfaat daun singkong yang dikutip dari ummukulthum.com:
1. Mengobati Stroke
Menurut penelitian yang dilakukan oleh para ahli, daun singkong terbukti mampu menyembuhkan stroke.
Hal itu karena daun singkong mengandung isollavon dan merupakan substansi yang sangat kuat ketika digunakan untuk mengobati stroke.
2. Meningkatkan Daya Tahan
Dengan vitamin C yang cukup tinggi, daun singkong bisa membantu meningkatkan daya tahan dan kesehatan tubuh Anda.
Namun, akan jauh lebih baik jika selalu mengonsumsi daun singkong.
Tentu saja hal ini harus diimbangi dengan berolahraga dan menjaga kebersihan tubuh untuk menghindari berbagai penyakit.
3. Untuk Kesehatan Mata
Source | : | Intisari Online |
Penulis | : | Gusthia Sasky T |
Editor | : | Gusthia Sasky T |
KOMENTAR