SajianSedap.com - Setiap hari kita pasti akan berganti baju ya.
Karena hal tersebut kita pun harus rajin mencuci baju yang kotor.
Dengan mencuci baju, baju pun akan bersih dan bebas dari kuman.
Nah, saat mencuci baju kita seringkali menemukan noda.
Salah satunya adalah noda kuning.
Noda kuning yang menempel di baju kadang kali susah dibersihkannya.
Bahkan walau sudah di kucek, noda kuning masih saja tetap menempel.
Namun, kini Anda gak perlu khawatir lagi.
Karena Anda bisa pakai 1 bahan ini untuk atasi noda kuning yang membandel.
Baca Juga: Kaum Menteng, Lesser-Known Traditional Foods From Rural Indonesia Get Spotlight They Deserve
Cara Mengatasi Noda Membandel Pada Baju
Diketahui noda kuning pada baju putih bisa terjadi karena beberapa faktor.
Source | : | Stylo |
Penulis | : | Gusthia Sasky T |
Editor | : | Gusthia Sasky T |
KOMENTAR