Cara membersihkan paru-paru secara alami bisa denggan mengonsumsi makanan yang bersifat anti-inflamasi.
Makanan anti-inflamasi ini dapat meredakan peradangan yang menyebabkan sulit bernapas atau dada terasa berat.
Beberapa makanan anti-inflamasi yang direkomendasikan adalah sayuran hijau, ceri, blueberry, kenari, kacang polong, dan zaitun.
Ramuan Untuk Membersihkan Paru-paru
Merokok terbukti dapat mengubah tampilan fisik paru-paru.
Tes diagnostik, seperti CT scan dan rontgen dada, dapat mengidentifikasi beberapa perubahan.
Menurut Medical News Today, berikut ini adalah ciri-ciri paru-paru perokok:
- Warna: Keabu-abuan atau hitam Ukuran:
- Hiperinflasi (pengembangan berlebih) paru
- Peradangan: Ditemukan bercak peradangan
- Kondisi diafragma: Kehilangan otot diafragma
Source | : | kompas |
Penulis | : | Gusthia Sasky T |
Editor | : | Gusthia Sasky T |
KOMENTAR