Sajiansedap.com - Kini banyak orang yang mulai mengurangi bahkan menghentikan makan nasi putih.
Maka dari itu, banyak yang mengganti makanan pokok tersebut dengan bahan lainnya.
Misalnya kentang, gandum hingga nasi merah.
Nah, salah satu yang sekarang ini sering dikonsumsi adalah nasi merah.
Namun, saat mencoba nasi merah pertama kali, pasti banyak orang yang tak biasa karena rasa dan teksturnya.
Ya, walaupun sehat, ternyata saat makan nasi merah terasa aneh karena teksturnya yang kering dan pera.
Padahal sayang banget lo kalau kita melewatkan nutrisi nasi merah hanya karena rasanya.
Maka dari itu, kita harus cari tahu cara masak nasi merah agar cocok di lidah kita, nih!
Salah satunya adalah dengan ikuti tips mudah rahasia masak nasi merah sepulen nasi putih berikut ini.
Ya, kita bisa membuat nasi merah bisa seenak dan sepulen nasi putih, loh.
Rahasia masak nasi merah sepulen nasi putih pun cukup cukup ikuti langkah-langkah berikut ini.
Trik Menghilangkan Henna di Kulit Lebih Cepat, Gosok dengan 1 Bahan di Dapur Ini
KOMENTAR