Caranya cukup hanya dengan menekan pada titik akupresur tersebut.
Selanjutnya hal itu bisa melancarkan aliran daerah dan membuat otot mulut kita menjadi rileks dan meredakan sakit gigi.
Dilansir dari berbagai sumber pada Selasa (5/4/2022), inilah 3 titik pijatan untuk menyembuhkan sakit gigi.
1. Titik perut 6 (ST6)
Titik pijatan untuk menyembuhkan sakit gigi yang pertama adalah titik perut 6 atau ST6.
Jika Anda menekan titik pijatan ini, maka ada beberapa manfaat yang bisa Anda rasakan.
Misalnya mengurangi nyeri pada mulut atau meredakan masalah kesehatan yang berkaitan dengan gigi.
Caranya cukup menekan titik pijatan ini selama 1 menit dengan ibu jari Anda.
2. Titik usus halus 18 (SI18)
Titik pijatan untuk menyembuhkan sakit gigi yang kedua adalah titik usus halus 18 atau SI18.
Source | : | Intisari Online |
Penulis | : | Gusthia Sasky T |
Editor | : | Gusthia Sasky T |
KOMENTAR