Oleh sebab itu, dengan rutin mengonsumsi taoge dan menambahkannya sebagai makanan sehari-hari, rambut akan terus ternutrisi sehingga tidak kehilangan pigmen dan kekuatannya.
Selain itu, oksidasi jaringan diketahui akan mengarah pada pertumbuhan uban.
Sementara taoge mampu meningkatkan aliran oksigen di kepala sehingga rambut pun jadi lebih sehat dan terbebas dari uban.
Begitu lah caranya taoge bisa mengatasi masalah rambut uban dan menguatkan rambut.
Artikel berlanjut setelah video di bawah ini :
Baca Juga: Resep Bakso Goreng Ayam Super Sedap yang Bikin Mulut Ngunyah Terus
Bahan Alami untuk Mencegah dan Menghilangkan Uban
Dilansir dari makeupandbeauty, berikut ini bahan alami yang bisa digunakan untuk mencegah dan menghilangkan uban.
1. Jahe dan madu
Bahan ini bisa dikonsumsi secara langsung, caranya sekitar satu inci irisan jahe, dengan sesendok madu setiap hari untuk mencegah rambut Anda beruban.
Untuk penggunaan topikal, pijat campuran jahe dan madu lalau biarkan selama bebrapa menit dan bilas dengan sampo biasa Anda.
Source | : | Nakita |
Penulis | : | Marcel Mariana |
Editor | : | Virny Apriliyanty |
KOMENTAR