Asupan lada hitam secara teratur juga membantu menghilangkan stres dan meningkatkan mood karena membuat hormon serotonin dalam tubuh meningkat.
Bahaya Minum Air Banyak Saat Sahur
Minum banyak air putih memang bagus untuk kesehatan.
Tapi, ketika minum terlalu banyak saat sahur, itu juga kurang tepat.
Melansir dari Kompas, ketika minum banyak air saat sahur dalam beberapa jam kemudian ginjal akan membuangnya begitu saja.
Sehingga, tak heran bila anda akan bolak-balik ke kamar mandi untuk buang air kecil.
Hal tersebut tentu saja akan menganggu aktivitas anda.
Apalagi, bagi anda yang memutuskan untuk tidur lagi setelah subuh.
Tentu tidur akan terganggu dan tidak nyenyak karena harus bolak-balik kamar mandi.
Ada baiknya, jika anda ingin tetap minum air putih sebanyak 2 liter sehari, minumlah saat jam antara buka puasa dan sahur.
Ketika sahur, maka minumlah secukupnya saja.
Kemudian, usahakan juga untuk tidak meminum air yang sangat dingin saat buka puasa.
Karena, berpotensi menyempitkan pembuluh darah kapiler.
Jika pembuluh darah kapiler menyempit, maka sulit untuk tubuh mencerna makanan.
Selain itu, minum air yang yang bersuhu ruangan saja.
Apabila ingin dingin, maka janganlah terlalu dingin anda supaya kesehatan bisa tetap terjaga dan terhindar dari penyakit mengerikan.
Baca Juga: Resep Takoyaki Sambal Matah, Camilan Khas Jepang Dengan Sentuhan Rasa yang Nendang!
Artikel telah ditayangkan di gridfame dengan judul, Dijamin Gak Bikin Kantong Kering, Air Putih Dicampur Satu Bahan Dapur Ini Diam-diam Bisa jadi Obat Alami Hipertensi Tak Kalah dari Obat Mahal
Source | : | gridfame |
Penulis | : | Marcel Mariana |
Editor | : | Virny Apriliyanty |
KOMENTAR