1 kantong teh celup atau teh hijau atau teh hitam
5 gelas air
Cara Pembuatan:
1. Potong 3 batang serai menjadi 4 bagian lalu digeprek.
2. Iris 2 butir jeruk nipis tipis-tipis berbentuk bulat.
3. Masukkan satu kantong teh celup pilihan Anda.
4. Tambahkan 5 gelas air lalu rebus hingga takarannya menjadi kira-kira 2 gelas air.
5. Setelah mendidih hingga 2 gelas diamkan sampai dingin dan baiknya Anda konsumsi pagi dan malam.
Perlu diingat ramuan minuman diet ini jangan mengggunakan gula.
Hanya mengonsumsi minuman ramuan ini secara rutin, Anda bisa rasakan perubahan tubuhnya hanya dalam waktu 3 hari saja.
Caranya cukup mudah kan?
Selamat mencobanya di rumah.
Artikel ini telah tayang di Nova.id dengan judul, Begini Tips Diet ala Krisdayanti, Berhasil Turunkan BB 8 Kilogram
Source | : | Nova.id |
Penulis | : | Gusthia Sasky T |
Editor | : | Gusthia Sasky T |
KOMENTAR