Ini dia deretan manfaatnya seperti dilansir Food NDTV.
Mengelola diabetes
Daun mangga mengandung tanin yang disebut anthocyanidins yang dapat membantu dalam mengobati diabetes.
Anda bisa mengonsumsi air rebusan daun mangga untuk meringankan gejala diabetes.
Daun ini juga bisa mengobati dan menyembuhkan secara perlahan penyakit diabetes.
Menurunkan tekanan darah
Daun mangga membantu menurunkan tekanan darah karena memiliki sifat hipotensi.
Baca Juga: Resep Es Soda Mangga Nipis, Minuman Segar Untuk Menikmat Momen Lebaran Di Rumah
Ini membantu memperkuat pembuluh darah.
Serta mengobati masalah varises.
Tekanan darah akan kembali normal dan terkontrol jika air rebusan daun mangga dikonsumsi secara konsisten.
Source | : | Nakita |
Penulis | : | Gusthia Sasky T |
Editor | : | Gusthia Sasky T |
KOMENTAR