Jerawat batu ditandai dengan teksturnya yang cukup keras.
Serta di dalamnya biasanya terdapat banyak nanah.
Kalau jerawat batu kempes dan nanahnya sudah keluar biasanya pun akan meninggalkan bekas.
Bekas dari jerawat batu sendiri cenderung sangat sulit untuk dihilangkan.
Sebagian besar orang tahunya untuk meghilangkan jerawat batu perlu melakukan perawatan di klinik kecantikan.
Padahal tidak juga lho.
Menghilangkan jerawat batu bisa dengan bahan alami.
Salah satu bahan alami yang bisa digunakan adalah kulit pisang.
Kebanyakan orang mungkin menilai bahwa kulit pisang merupakan sampah dan tidak ada manfaatnya.
Padahal kandungan yang ada di kulit pisang sangat bermanfaat untuk kecantikan.
Penulis | : | Laksmi Pradipta Amaranggana |
Editor | : | Raka |
KOMENTAR