Sajiansedap.com - Bagi orang Indonesia pasti sangat suka dengan cabai.
Akan terasa kurang jika makan nasi tanpa cabai.
Cabai sangat penting untuk menambah rasa di berbagai masakan.
Bagi pecinta pedas pasti tidak akan melewatkan membuat sambal di rumah.
Namun kadang yang sering orang abaikan adalah membuat cabai tahan lama.
Percuma beli banyak cabai ujung-ujungnya dibuang karena tidak tahan lama.
Tenang saja, ada kok solusi mudah dan anti ribet agar cabai awet.
Penasaran apa?
Mari kita simak bersama ulasan lengkapnya.
Baca Juga: Kaum Menteng, Lesser-Known Traditional Foods From Rural Indonesia Get Spotlight They Deserve
Cara Menyimpan Cabai Agar Awet
Meskipun mudah ditemukan, namun terkadang harga cabai bisa melambung tinggi.
Source | : | Sajian Sedap |
Penulis | : | Marcel Mariana |
Editor | : | Raka |
KOMENTAR