Salah satu manfaatnya yaitu dipercaya daun cabai bisa atasi diabetes, nih!
Kok bisa?
Hal ini diketahui karena daun cabai mengandung vitamin dan mineral, sama seperti buahnya.
Daun cabai mempunyai kandungan phytochemical yang membuat sel-sel pankreas meningkat dan memproduksi insulin.
Hal ini tentu baik untuk penderita diabetes.
Anda bisa meminum minum air rebusan daun cabai bisa mengobati penyakit diabetes.
Cara membuatnya juga mudah banget, kok!
Cara Membuat Air Daun Cabai
- Pertama, cukup rebus beberapa helai daun cabai hingga mendidih.
- Anda bisa rutin meminumnya setiap hari.
KOMENTAR