SajianSedap.com - Di setiap rumah, pastinya harus ada wadah penampungan air atau bak mandi.
Bak mandi ini harus diisi setiap hari, apalagi kalau banyak orang di rumah.
Karena fungsi bak mandi yang utama tentu saja untuk menampung air untuk kita mandi.
Tapi, banyak orang yang jarang memperhatikan kebersihan bak kamar mandi di rumah, nih.
Padahal kalau digunakan setiap hari, bak mandi kita akan kotor dan menguning di sisi-sisinya.
Bak mandi kotor ini tentu saja bisa jadi berakibat buruk pada kulit kita.
Maka dari itu, kita wajib tahu cara membersihkan bak kamar mandi yang berkerak kuning, nih!
Membersihkan bak mandi yang kuning ini gak perlu pakai waktu lama, kok!
Kita cukup sediakan satu bahan ini dan ikuti langkah-langkah sedehananya di bawah ini.
Baca Juga: Enjoying F&B in a Serene Park: Urban Farm at PIK 2 Returns With More Foods, More Fun Activities
Langkah-langkah Membersihkan Bak Mandi Kotor
Baik dipakai setiap hari ataupun tidak, bak mandi yang dipakai untuk menampung air ini tetap saja bisa kotor.
5 Rekomendasi Oleh-oleh Khas Jogja Serba Minuman, Dijamin Otentik dan Enak Banget
KOMENTAR