Biasanya gas yang mendesis salah satu cirinya adalah seal yang sudah rusak atau bolong.
Akibatnya seal tidak dapat mengunci secara optimal.
Nah untuk menggantinya, Anda bisa melepasnya dari regulator.
Setelah itu potong seal baru ¼ bagian dan dimasukkan ke dalam lubang.
Baru tambahkan karet lama dan pasang kembali dengan benar.
Setelah itu baru pastikan apakah masih ada suara tabung gas elpiji mendesis lagi atau tidak.
3. Tambahkan Lakban
Nah kalau masih ada suara mendesis, cara ini juga bisa menghentikannya lho.
Lakban akan mengurangi kebocoran yang ada di gas.
Cara ini juga akan mengurangi risiko ledakan yang bisa saja terjadi.
Artikel berlanjut setelah video berikut.
Penulis | : | Laksmi Pradipta Amaranggana |
Editor | : | Raka |
KOMENTAR