Lalu, oleskan nanas yang sudah halus itu ke seluruh bagian wajah.
Tapi, jangan sampai mengenai bagian mata, ya.
Diamkan hingga 15 menit kemudian bilas dengan air dingin.
Untuk hasil yang maksimal, anda disarankan untuk melakukannya dengan rutin.
Selamat mencoba, ya!
Manfaat Biji Pepaya untuk Kecantikan
Dilansir dari dailyhunt, berikut ini manfaat biji pepaya untuk kecantikan.
1. Mengatasi hiperpigmentasi dan flek hitam
Biji pepaya bermanfaat untuk mencerahkan kulit dari warna tak merata dan menghilangkan dari berbagai noda.
Anda dapat menggunakan biji pepaya ini untuk membuat masker wajah DIY yang membantu meratakan warna kulit wajah.
Caranya, blender 1 sendok makan pepaya matang, 1-2 sendok makan biji pepaya, 1 sendok teh minyak kelapa extra virgin, dan 1 sendok makan madu mentah.
Source | : | Nova |
Penulis | : | Marcel Mariana |
Editor | : | Raka |
KOMENTAR