1. Minyak Kelapa
Sase Lovers pasti sudah tidak asing dengan bahan ini.
Ketombe bisa hilang dari kepala dengan minyak kelapa.
Fokus dalam mengurangi ketombe adalah membuat kulit kepala untuk tidak lagi kering.
Menggunakan minyak kelapa bisa jadi salah satu hal untuk mengatasinya.
Sebab, minyak kelapa mampu melembapkan kulit kepala.
Sehingga hasilnya bisa mengatasi ketombe di kulit kepala.
Cara memakainya, Anda cukup mengaplikasikan minyak kelapa ke bagian kulit kepala.
Setelah itu, biarkan selama beberapa menit.
Jika sudah dibilas menggunakan air dan sampo sampai bersih.
Melansir dari Good Housekeeping, Anda bisa melakukan kebiasaan ini selama 3 kali dalam satu minggu.
Penulis | : | Laksmi Pradipta Amaranggana |
Editor | : | Raka |
KOMENTAR