SajianSedap.com - Ketombe mungkin tampak seperti masalah rambut yang sederhana.
Tetapi efeknya bisa membuat kita merasa terganggu dan tak nyaman.
Ini adalah suatu kondisi di mana kulit di kulit kepala mulai mengelupas.
Lalu ini dapat membua sel-sel mati yang lengket di kulit kepala Anda dapat menemukan jalan ke leher dan bahu,
Tanda dan gejala umum lainnya adalah kulit kepala kering, kulit kepala bersisik, kulit kepala gatal, dll.
Terlebih, stres dan cuaca ekstrim (musim kemarau dan dingin) dapat memperparah gejala ketombe.
Perawatan ketombe yang direkomendasikan sering kali termasuk menggunakan sampo harian yang ringan, atau sampo obat yang dijual bebas.
Tapi Anda juga bisa memerangi ketombe secara efektif hanya bermodal bahan dapur Anda, dan jeruk nipis adalah salah satunya.
Lihat berikut ini cara menghilangkan ketombe dengan jeruk nipis.
Cara Mudah Menggunakan Jeruk Nipis untuk Ketombe
Jeruk nipis kaya akan kandungan antioksidan, vitamin (B dan C), mineral, dan asam sitrat.
Source | : | beautyglimpse.com |
Penulis | : | Amelia Pertamasari |
Editor | : | Raka |
KOMENTAR