- Haluskan semua bayam yang telah dicuci bersih.
- Ambil 5 sendok makan bayam halus dan campur dengan 2 sendok makan tepung gram, 3 sendok makan susu dan 1 sendok makan madu.
- Oleskan pasta ke seluruh wajah dan biarkan sekitar 30 menit, lalu bilas dengan air hangat.
- Gunakan masker 2 kali seminggu untuk kulit bersinar.
Selamat mencoba ya di rumah anda.
Jangan sampai menyesal belakangan!
Manfaat lain dari masker wajah adalah:
Baca Juga: Resep Es Krim Cake, Kudapan Di Akhir Pekan yang Bikin Keluarga Jadi Lebih Happy
1. Mencegah Jerawat
Khasiat luar biasa yang ditemukan dalam bayam membantu menghilangkan minyak dan kotoran sehingga membuat kulit terasa segar dan bercahaya.
2. Melindungi kulit dari sinar UV
Vitamin B yang ada dalam bayam membantu melindungi kulit dari sinar UV yang berbahaya, seperti terbakar matahari, penuaan dini, bintik-bintik coklat, dll.
Source | : | intisari |
Penulis | : | Marcel Mariana |
Editor | : | Virny Apriliyanty |
KOMENTAR