Kandungan minyak esensial dari bunga kenanga juga dipercaya mampu membantu kelenjar adrenalin yang ada di dalam sistem saraf dan membantu menenangkan tubuh, karena pengaruh senyawa linalool yang ada.
2. Membantu mengobati encok
Encok merupakan salah satu penyakit yang sangat mengganggu aktivitas dan juga sangat menyiksa karena terasa sakit sekali.
Namun, kandungan yang ada di dalam bunga kenanga dipercaya bisa membantu seseorang dalam membantu mengobati encok.
3. Mengobati batuk
Batuk rejan merupakan salah satu jenis penyakit yang biasa juga disebut dengan pertusis yang bisa diatasi juga dengan rebusan bunga kenangan dan umbi bunga lili yang dikeringkan.
Apabila Anda memiliki batuk yang tak kunjung sembuh, kandungan dari bunga kenanga bisa membantumu dalam mengobatinya.
4. Mengobati sesak napas
Mengonsumsi ramuan herbal dari bunga kenangan juga dipercaya dapat membantu mengobati sesak napas.
Jika ingin mengobati sesak napas yang kamu idap, maka Anda harus mengonsumsi rebusan bunga kenanga secara rutin.
5. Mengobati keputihan
Source | : | Kompas |
Penulis | : | Idam Rosyda |
Editor | : | Idam Rosyda |
KOMENTAR