Seiring bertambahnya usia, produksi melanin memang cenderung, tak aneh jika kemudian muncul uban di kepala.
Jika kita tidak mengimbangi dengan makan sumber mineral tembaga, maka uban akan semakin parah.
Kamu bisa memanfaatkan tempe sebagai pencegah uban dengan rutin mengonsumsi setiap hari.
Perlahan rambut akan kembali menghitam jika rutin mengonsumsi tempe karena kandungannya yang baik.
Diketahui juga bahwa kita bisa menghilangkan uban dengan bahan alami lainnya, seperti menggunakan bawang putih.
Hilangkan Uban dengan Bawang Putih
Mungkin Anda sudah tidak asing dengan manfaat bawang putih untuk kesehatan.
Tapi, pasti Anda baru tahu, kalau bawang putih bisa menghilangkan uban di rambut.
Mengutip dari Style Craze, bawang putih memiliki senyawa aktif yang bisa membuat pigmen rambut kembali memproduksi rambut hitam.
Selain itu, bawang putih juga mengandung Vitamin C, B1, B6, magnesium, fosfor, biotin dan belerang yang ternyata ampuh untuk menghilangkan uban di rambut.
Tak hanya masalah uban, bawang putih juga bisa mengatasi masalah rambut lainnya, seperti rambut kusut dan rambut rontok.
Baca Juga: Solusi Rambut Hitam Legam Sampai Tua, Ternyata Hilangkan Uban Cuma Moda Taoge Mentah! Begini Caranya
KOMENTAR