Hadirkan tanaman khusus
Cara mudah mengusir nyamuk di kamar tidur adalah menghadirkan tanaman pengusir nyamuk.
Beberapa tanaman ini tidak hanya mengusir nyamuk, tapi juga hama dan tikus lainnya.
Biasanya, tanaman-tanaman ini berukuran lebih kecil sehingga bisa diletakkan.
Buat semprotan bawang putih
Cara menghilangkan nyamuk di kamar tidur selanjutnya adalah menggunakan semprotan bawang putih.
Caranya, hancurkan atau cincang beberapa siung bawang putih dan rebus di dalam air selama beberapa waktu.
Tuangkan larutan ke dalam botol semprotan dan semprot di sekitar kamar tidur.
Bawang putih memiliki beberapa khasiat dan bisa digunakan untuk membasmi nyamuk di rumah.
Bau bawang putih bisa menyengat serta tidak disukai nyamuk.
Namun, aroma dari bahan dapur pembasmi nyamuk ini dapat hilang dengan sendirinya.
Baca Juga: Resep Es Dawet Ireng, Modifikasi Minuman Tradisional yang Bisa Jadi Peluang Usaha
Source | : | kompas |
Penulis | : | Marcel Mariana |
Editor | : | Raka |
KOMENTAR