SajianSedap.com - Kantung plastik memang jadi andalan membawa barang-barang terutama setelah belanja.
Walau sudah banyak bahaya yang ditimbulkan dari sampah plastik, tetap saja penggunaan kantung plastik tetap tinggi.
Hal ini dengan mudah kita temukan di pasar-pasar tradisional.
Bahkan saking pentingnya, kita sampai membawa kantung plastik ke dalam kulkas.
Padahal hal ini sungguh sangat berbahaya.
Bahaya Menyimpanan Makanan Di Bungkus Kantung Plastik di Kulkas
Selain menghemat tempat, kantung plastik disebut dapat menjaga kesegaran dari bahan makanan yang dibeli.
Tapi menyimpanan bahan makanan dengan dibungkus kantung plastik justru mengundang masalah baru.
Bisa-bisa bahaya ini mengancam nyawa seisi rumah.
Coba deh sekarang buka kulkas di rumah, lihat ada berapa banyak kantung plastik yang terdapat di dalamnya.
Asal tahu saja, kantong plastik mengandung zat kimia berbahaya dan juga mengandung banyak bakteri.
KOMENTAR