SajianSedap.com - Resep Jus Belimbing Stroberi ini adalah minuman segar dari perpaduan dua buah segar yang bisa bikin mata merem melek begitu menyeruputnya.
Kesegaran dari Resep Jus Belimbing Stroberi ini pun jadi sulit untuk dilupakan begitu kita sudah mencobanya.
Penasaran dengan kesegaran Resep Jus Belimbing Stroberi berikut ini? Mari, sajikan untuk jadi minuman segar ketika cuaca panas sedang menyerang.
Baca Juga: Resep Mango Smoothies, Minuman Sehat Dan Segar yang Cuma Butuh 4 Bahan!
Waktu: 20 Menit
Sajian: 4 Porsi
Bahan:
400 gram belimbing
200 gram stoberi
500 ml air
100 ml sirop stoberi
200 gram es batu
Cara Membuat Jus Belimbing Stroberi:
1. Blender stoberi, belimbing, air, dan sirop stoberi hingga halus.
2. Saring jus. Tuang ke dalam gelas saji. Beri es batu. Sajikan dingin dan konsumsi segera.
Baca Juga: Resep Es Jeli Sari Tebu Nata De Coco, Minuman Dingin Dengan Isian yang Beragam
Baca Juga: Resep Es Cincau Kelapa Jeruk, Minuman Super Segar yang Tak Butuh Banyak Bahan Untuk Membuatnya
Baca Juga: Resep Lemon Squash Selasih, Minuman Segar Dengan Racikan Rasa yang Sempurna Di Lidah
Baca Juga: Resep Jus Wortel Kelapa, Minuman Segar Pelepas Dahaga yang Begitu Menyehatkan
Baca Juga: Resep Punch Jeruk Berempah, Minuman Segar Dan Sehat yang Pas Disajikan Saat Musim Pancaroba
KOMENTAR