Itulah sebabnya, penting untuk menenangkan perut dengan mengonsumsi es buah yang dingin, dan jus buah segar misalnya.
Baca Juga: Dikasih Tahu Jangan Ngeyel! Biji 4 Buah Ini Ternyata Bahaya Kalau sampai Tertelan, Beracun!
Langkah ini bisa membantu menghilangkan sisa rasa busuk yang berkembang di mulut.
Rasa busuk ini yang membuat kesulitan untuk makan dan minum apa pun.
Beralih ke minuman manis seperti air kelapa hijau, garam, dan larutan gula dengan jus lemon untuk mengatasi dehidrasi patut untuk dicoba.
Minum jus buah, dan menghindari soda dan kopi yang menyebabkan dehidrasi lebih lanjut.
2. Memakan buah-buahan
Makanlah dalam porsi kecil buah-buahan seperti pisang, apel, pir, atau pepaya.
Memakan makanan sehat seperti buah-buahan yang membuat perut nyaman akan menyerap racun dalam perut.
3. Sup ayam
Makanan ini juga dianjurkan untuk memasukkan makanan ringan seperti roti panggang, semangkuk bubur atau sup ayam.
Dalam semangkuk sup ayam terdapat kandungan kaya gizi dan memiliki sifat obat.
Penulis | : | Gusthia Sasky T |
Editor | : | Gusthia Sasky T |
KOMENTAR