Cara Membuat Chicken Katsu Renyah dan Matang Sempurna
Untuk membuat chicken katus yang hasilnya renyah ternyata tak sesulit yang Anda bayangkan loh.
1. Pemilihan ayam
Pemilihan ayam untuk pembuatan chicken katsu ini juga penting loh.
Pilih daging ayam bagian dada.
Pemilihan daging ayam bagian dada ini juga berpengaruh pada tekstur akhir.
Dada ayam, mengandung lebih sediit air dan lemak, sehingga saat matang hasilnya tidak lembek.
Jika Anda memilih bagian paha, tentunya hasilnya akan sedikit berair, karena bagian ini cenderung memiliki lemak dan air yang lebih tinggi dari bagian dada.
Agar matang, sebaiknya gepuk atau pukul-pukul daging sampai sedikit menipis, sebelum diuleni dengan adonan tepung.
Setelah itu, marinasi dengan menggunakan garam dan lada.
Selamat mencoba ya!
Daftar Makanan Dan Minuman yang Sebaiknya Tidak Diletakkan Di Pintu Kulkas, Apa Saja?
Penulis | : | Marcel Mariana |
Editor | : | Raka |
KOMENTAR