- Setelah itu, bilas seluruh permukaan lemari dapur dengan kain basah, Pastikan Anda menggunakan air bersih.
- Jangan lupa keringkan lemari Anda yang bersih dengan kain bersih agar tidak muncul jamur di kemudian hari.
Langkah terakhir yang harus dilakukan adalah memoles bagian luar lemari dengan cat kayu bebas lilin dan silikon.
Cara ini juga bermanfaat untuk menonjolkan keindahan kayu lemari dan membuatnya berkilau.
Bagaimana, mudah sekali bukan?
Selamat mencobanya di rumah, y!
Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "Murah Meriah, Ini Cara Efektif Bikin Lemari Dapur Kembali Kinclong"
KOMENTAR