Dalam mangkuk, tambahkan 1 sdt gula dan 1 sdt jus lemon dan aduk rata.
Dengan menggunakan jari-jari Anda, mulailah memijat tangan dan kuku Anda,
Pastikan melakukannya dengan lembut untuk mencegah kulit kemerahan dan gatal, lalu cuci bersih dengan air.
Minyak alami seperti kelapa atau minyak jarak dapat membantu menghilangkan noda kunyit dengan cepat.
Minyak seperti minyak kelapa memiliki asam lemak yang membantu menghilangkan noda membandel dari kulit dan juga menyehatkan kulit.
Rendam bola kapas dalam minyak kelapa atau minyak jarak dan gosokkan pada area yang bernoda.
Gerakkan bola kapas dengan gerakan melingkar lalu seka kulit dengan kain bersih.
Cuci bersih dengan air biasa dan pembersih.
Artikel ini telah tayang di herzindagi dengan judul Get Rid Of Stubborn Turmeric Stains From Face, Hands And Nails With These Tips
Baca Juga: 6 Bahan Alami untuk Hilangkan Noda Kunyit pada Peralatan Dapur
Source | : | herzindagi |
Penulis | : | Amelia Pertamasari |
Editor | : | Raka |
KOMENTAR