SajianSedap.com - Kamar mandi atau toilet menjadi tempat yang sering kita kunjungi setiap hari.
Baik itu untuk mandi, buang air kecil dan besar, bahkan sampai untuk mencuci pakaian.
Makanya, kebersihan kamar mandi ini harus terjaga agar tetap bersih dan bebas kuman.
Tapi ada satu alat yang sering luput dibersihkan di toilet, nih!
Ya, ialah sikat kloset yang sudah menguning.
Semakin rajin kita membersihkan kloset, semakin banyak pula noda dan menguningnya sikat kloset.
Perubahan warna itu bukan hanya warna yang biasa, namun jika kamu tidak membersihkan sikat secara teratur, pasti akan tertutup bakteri yang tidak sehat.
Melihat sikat kloset yang menguning ini pasti buat kita auto jijik.
Tapi tenang, ada kok cara membersihkan sikat toilet tanpa kita sentuh dengan satu bahan saja!
Dilansir dari Home Guides SF Gate via Kompas.com, berikut cara membersihkan sikat kloset yang menguning.
Catat, ya!
Baca Juga: Cara Mudah Mencuci Sarung Bantal yang Menguning, Hilang Sekali Sikat dengan Bahan ini
KOMENTAR