Waktu: 30 Menit
Sajian: 8 Porsi
Bahan:
6 butir telur dikocok lepas
3/4 sendok teh garam
1/4 sendok teh merica bubuk
75 gram kol diiris kasar
75 gram wortel, diiris korek api halus
1 batang daun bawang, diiris halus
2 sendok makan tepung terigu
Baca Juga: 3 Ide Bekal Serba Mi yang Enak Buat Si Kecil, Auto Ketagihan Bisa Tambah 5 Piring
125 gram ikan sarden kaleng, disuwir kasar
100 ml minyak untuk menggoreng
100 ml saus sambal untuk pelengkap
5 Rekomendasi Oleh-oleh Khas Jogja Serba Minuman, Dijamin Otentik dan Enak Banget
Penulis | : | Dok Grid |
Editor | : | optimization |
KOMENTAR