SajianSedap.com - Saat masak, kadang kali Anda suka menggunakan jahe ya.
Nah, saat jahe mau dipakai tentu harus kita kupas dulu.
Masalahnya kadang kita suka kesusahan saat mengupas jahe.
Bahkan terkadang saat mengupas jahe malah banyak daging jahe yang terbawa.
Jika hal tersebut malah bisa jadi mubazir ya.
Maka itu agar gak banyak daging jahe yang terbuang mending Anda ketahui cara mengupas jahe yang cepat dan gak ribet.
Cara mengupas jahe yang cepat dan gak ribet ini dijamin bisa memudahkan Anda deh.
Baca Juga: Air Jahe Jangan Sampai Diminum Orang dengan Kondisi Kesehatan Seperti Ini Bisa Bahaya
Ada cara mengupas jahe dengan cepat supaya daging rimpangnya tidak banyak terbuang.
Cara ini bisa dilakukan dengan beberapa metode.
Setelah membeli jahe segar, segera bersihkan lalu bekukan di freezer.
Selain membuatnya tahan lama, jahe segar yang dibekukan juga lebih mudah dikupas, seperti dilansir dari The Spruce Eats.
Cara Membersihkan Gelas Stainless Steel dari Kerak dan Bau Pakai Bahan Dapur Ini
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Dok Grid |
Editor | : | optimization |
KOMENTAR