Pasalnya, produk susu sapi ternyata bisa memicu ngorok karena menimbulkan dahak.
Apalagi jika kita memiliki reaksi alergi terhadap produk susu sapi, maka kemungkinan terjadi penyumbatan dan penutupan saluran udara.
Oleh sebab itu, kurangi konsumsi produk susu sapi dan beralih ke susu kedelai.
Selamat mencoba Sase lovers.
KOMENTAR