SajianSedap.com - Apakah kamu sudah tahu apa saja daftar menu sahur yang sebaiknya dihindari?
Ya, ternyata ada daftar menu sahur yang sebaiknya dihindari yang harus kita ketahui, nih!
Daftar menu sahur yang sebaiknya dihindari ini harus kita ingat, agar tidak dikonsumsi menjelang bulan puasa 2023 ini.
Ternyata menu sahur yang enak ini tak selamanya baik dimakan saat makan sahur, nih.
Jadi, apa saja sih makanan yang sebaiknya kita hindari saat makan sahur?
Yuk simak berikut ini.
Dilansir artikel Bangkapos.com, berikut makanan yang sebaiknya dihindari sebagai menu sahur untuk Ramadhan 2023.
Roti memang menjadi menu yang bisa menggantikan nasi bagi sebagian orang.
Namun kalau untuk dijadikan menu sahur Anda harus pikir-pikir lagi.
Pasalnya roti mengonsumsi roti akan menyebabkan kadar gula darah naik dan tidak memiliki cadangan energi dalam waktu panjang.
Sehingga tidak heran, perut akan menjadi lebih cepat lapar saat puasa.
5 Rekomendasi Oleh-oleh Khas Jogja Serba Minuman, Dijamin Otentik dan Enak Banget
KOMENTAR