SajianSedap.com - Listrik di rumah jadi penunjang yang sangat dibutuhkan untuk kebutuhan sehari-hari.
Nah untuk menggunakan listrik untuk peralatan rumah ini, tentu saja kita butuh stop kontak untuk menyambungkan energi.
Kita bisa menemukan stop kontak ini di mana saja, baik di rumah, kantor, mall, ataupun tempat umum lainnya.
Diketahui stop kontak adalah komponen instalasi listrik yang berfungsi untuk mendistribusikan energi listrik ke beragam macam barang elektronik.
Setiap rumah yang teraliri listrik pasti memiliki stop kontak yang terpasang di dinding atau stop kontak kabel di setiap ruangan rumah.
Namun, terkait dengan stop kontak, kamu perlu berhati-hati saat menggunakannya, nih!
Karena kalau penggunaannya tidak sesuai atau keliru, bisa membuat stop kontak menjadi meleleh atau terbakar, loh!
Hal ini bisa jadi berpotensi menimbulkan kebakaran.
Lantas, apa sih penyebab stop kontak terbakar atau meleleh ini?
Dilansir dari beberapa sumber via Kompas.com, berikut ini penyebab stop kontak menjadi meleleh atau terbakar.
Kelebihan beban atau mencolokkan banyak barang elektronik atau barang elektronik yang dicolok memiliki daya watt besar menyebabkan arus yang mengalir pada stop kontak menjadi lebih besar.
KOMENTAR