SajianSedap.com - Laundry menjadi tujuan seseorang dalam mencuci baju.
Terutama baju yang penuh noda bekas makanan dan susah hilang.
Belum lagi promo yang sering ditawarkan para pengusaha laundry, terkadang harganya sangat murah.
Ini kerap jadi pertanyaan, bagaimana cara mencuci baju yang banyak tapi dengan harga murah.
Apalagi penggunaan air yang banyak tentu membuat tagihan listrik membengkak.
Terkadang bagi para ibu rumah tangga sehemat mungkin atau menggunakan sedikit air belum tentu bersih.
Karena air sendiri jadi kunci untuk menghasilkan cucian yang bersih.
Ternyata memang ada trik mencuci baju agar bersih agar hemat air.
Salah satunya menggunakan detergen yang tak biasa.
Penggunaan air dalam mencuci pakaian sangat penting untuk dibatasi sesuai dengan keperluan demi menjaga ketersedian air tetap ada sehingga berdampak positif pada lingkungan.
Dilansir dari beberapa sumber, Sabtu (29/5/2021), berikut ini tujuh cara menghemat air saat mencuci pakaian.
KOMENTAR