SajianSedap.com - Banyak orang berinvestasi pada kasur mereka denga harga yang tak murah.
Ini dilakukan agar istirahat lebih nyaman dan berkualitas setiap harinya.
Namun seberapapun bagusnya kasur Anda jika tak disertai perawatan yang benar, masalah bisa saja terjadi.
Mulai dari bau dan noda yang menempel hingga adanya kutu busuk yang bersarang.
Sementara bau dan noda cukup mudah ditangani, kutu busuk perlu cara ekstra untuk membasminya.
Serangga kecil ini jika tidak segera ditangani bisa bermasalah bagi pemakai kasurnya.
Tentu tak ada yang ingin kulit tubuh digigit oleh serangga kecil ini hingga dapat membuat gatal-gatal dan kemerahan.
Namun untuk membasmi kutu busuk sebenarnya tidaklah sulit dilakukan sendiri di rumah.
Berikut ini sudah ada cara mudah membasmi kutu busuk di kasur dengan alat dan bahan yang tersedia di rumah untuk dilakukan sendiri.
Penting untuk membasmi kutu busuk karena kehadirannya mengganggu dan berpengaruh pada masalah kesehatan, jadi pastikan kamu tidak membiarkan kutu busuk tinggal di kasurmu.
Dilansir dari beberapa sumber, berikut ini adalah beberapa cara untuk membasmi kutu busuk dengan efektif, berikut di antaranya.
Source | : | Kompas |
Penulis | : | Amelia Pertamasari |
Editor | : | Raka |
KOMENTAR