Untuk membersihkan galon air dengan cuka juga mudah, kok!
- Kita bisa mencampurkan 1 cangkir cuka putih dengan 1 cangkir air hangat.
- Setelah itu, masukkan campuran tersebut ke dalam galon air dan biarkan selama sekitar 1 jam.
- Setelah itu bilas hingga bersih.
Baking soda juga bisa jadi bahan alami yang dapat membantu membersihkan galon air dari kotoran dan bau tidak sedap.
Caranya:
- Campurkan 1 sendok makan baking soda dengan 1 liter air hangat.
- Kemudian, masukkan campuran tersebut ke dalam galon air dan biarkan selama 1 jam.
- Setelah itu, bilas galon air dengan air bersih.
Air jeruk nipis juga dapat membantu membersihkan galon air dari kotoran dan bakteri.
KOMENTAR