SajianSedap.com - Walau tak semeriah atau tradisi seperti lebaran idul fitri, tak sedikit keluarga atau saudara yang tetap datang berkunjung untuk silaturahmi.
Biasanya kita akan beres-beres bersih jelang hari Raya.
Hanya saja terkadang kita kurang perhatian terhadap peralatan kebersihan di rumah.
Tak cuma sapu yang rontok, terkadang kita membiarkan kain pel menghitam.
Walau sudah menghitam dan dekil tetap saja digunakan untuk membersihkan lantai rumah.
Padahal untuk mengatasi noda hitam pada kain pel cukup mudah.
Salah satunya direndam dengan air ini saja.
Jadi bisa mengkilap seperti baru dan tak malu lagi ngepel depan saudara.
Sebenarnya untuk membersihkan kain pel gampang kok.
Asalkan Anda tahu bagaimana triknya.
Seperti kain pada umumnya, kain pel juga bisa dibersihkan.
KOMENTAR