SajianSedap.com - Sepatu jadi alas kaki yang dimiliki hampir setiap orang.
Kita bisa membelinya di online ataupun ke tokonya langsung.
Namun, setelah membelinya di toko online, beberapa orang mendapatkan sepatu yang kebesaran, nih!
Sepatu kebesaran ini tidak nyaman dipakai dan sering copot saat digunakan.
Eitss, tapi jangan dulu dikembalikan apalagi dijual lagi, ya!
Karena ada kok beberapa cara mengatasi sepatu kebesaran yang bisa kita lakukan.
Melansir dari Grid Pop, ini enam tips mudah mengatasi sepatu yang kebesaran di kaki.
Cara pertama yang bisa kita lakukan adalah dengan sol sepatu.
Sol sepatu adalah sol yang dapat dimasukkan ke dalam sepatu untuk membuatnya lebih sempit.
Anda dapat membeli sol sepatu di toko sepatu atau toko perlengkapan sepatu.
Baca Juga: Trik Cepat Mencuci Tali Sepatu yang Dekil, Gak Pakai Lama Hilang Nodanya
Pilih sol yang cocok dengan ukuran sepatu Anda dan tempatkan di bagian dalam sepatu.
Cara Menghilangkan Rambut Rontok di Saluran Air Kamar Mandi Pakai Bahan Dapur Ini
KOMENTAR