SajianSedap.com - Ikan gurame adalah salah satu jenis ikan air tawar yang sangat disukai di Indonesia.
Dikenal dengan dagingnya yang lezat dan teksturnya yang khas, ikan ini memiliki tempat istimewa dalam kuliner Indonesia.
Beberapa olahan yang disukai banyak kalangan adalah
gurame goreng, gurame bakar, pepes gurame, hingga sop gurame.
Keunikan rasa ikan ini memberikan berbagai pilihan hidangan yang nikmat tersebut.
Meski pengolahannya terbilang mudah, penting untuk mempersiapkan ikan gurame dengan benar agar bau lumpurnya hilang.
Ikan ini memang terkenal dengan bau lumpur atau aromanya yang khas, sehingga pengolahannya harus dilakukan dengan tepat.
Tapi sebenarnya caranya tidaklah susah asal Anda tahu tipsnya.
Berikut ini kami berikan tips mudah menghilangkan bau tanah dan lumpur pada ikan gurame seperti berikut ini.
Diperlukan cara tepat menghilangkan bau tanah pada ikan air tawar.
Mulai dari saat membeli hingga proses memasaknya. Sebelum mengolah ikan air tawar, baca dulu tips berikut.
Baca Juga: Orang Belanda Sering Makan Mentah, Ini Dia Manfaat Ikan Haring
Cara Ampuh Hilangkan Noda Kuning pada Dudukan Toilet Cuma Pakai 3 Bahan Dapur Ini
Source | : | Kompas |
Penulis | : | Amelia Pertamasari |
Editor | : | Raka |
KOMENTAR