SajianSedap.com - Meskipun bentuknya kecil, namun udang rebon bisa diolah menjadi segala jenis makanan, lo.
Mulai dari terasi hingga peyek, udang rebon bisa kita manfaatkan menjadi bahan utamanya.
Bisa dikatakan, mengolah udang rebon menjadi masakan tidaklah sulit.
Untuk memasaknya, tak perlu menggunakan banyak bumbu karena udang rebon sudah memiliki rasa yang kuat dan khas.
Bila ada udang rebon, Sase Lovers ingin menjadi masakan apa nih?
Namun, jika ingin mengolah udang rebon menjadi hidangan yang lezat, simak dulu tips ala Sajian Sedap berikut ini, yuk!
Sebelum mengolahnya, diperlukan cara memilih udang yang detail.
Caranya mudah.
Sama seperti memilih udang biasa, memilih udang rebon juga harus benar-benar teliti, ya.
Anda bisa melihat bentuk fisik udang rebon.
Apakah masihkah utuh atau tidak.
Baca Juga: Sekilas Sangat Mirip, Ini Perbedaan Udang Rebon dan Ebi, Bisa Dilihat dari Ukurannya
KOMENTAR