SajianSedap.com - Sase Lovers biasa mengolah jeruk nipis untuk apa?
Pelengkap makan soto atau untuk pelengkap minuman?
Biasanya jeruk nipis digunakan untuk pelengkap sajian makanan berkuah hangat agar makin segar.
Namun ternyata, siapa sangka jeruk ini memiliki banyak manfaat.
Ukurannya yang kecil, jeruk nipis tak perlu diragukan lagi khasiatnya.
Bila Anda menambahkan perasan jeruk nipis ke dalam makanan atau minuman, ternyata bisa membantumu memenuhi kebutuhan vitamin dan mineral harian, lo.
Selain untuk mencegah kanker, diabetes, anime, jeruk nipis bisa juga untuk mengatasi masalah pencernaan.
Harganya pun juga terjangkau.
Anda tak perlu beli buah yang mahal-mahal karena jeruk nipis saja sudah memberikan manfaat lebih jika dikonsumsi tubuh.
Yuk, kita simak manfaat jeruk nipis untuk tubuh.
Bahkan, bagi Anda yang sedang menjalankan diet sangat cocok untuk konsumsi jeruk nipis.
Baca Juga: Cara Praktis Menghilangkan Lendir Lele Sebelum Dimasak dengan 3 Bahan Dapur Selain Jeruk Nipis
KOMENTAR