SajianSedap.com - Siapa yang harus tahan tidak makan nanas sepanjang imlek?
Buah yang satu ini memang jadi favorit banyak orang.
Harganya cuma terjangkau dan bisa ditemui di pinggir jalan.
Tak cuma dikonsumsi langsung, tapi juga bisa diolah menjadi beragam santapan.
Mulai dari rujak sampai jus buah.
Selain rasanya yang menyegarkan, nanas dikenal akan manfaatnya.
Terutama jika disantap sebelum tidur.
Pasti setiap pagi akan dibuat syok dengan manfaatnya.
Sebenarnya kita biasa mengonsumsi buah nanas sebagai camilan di siang hari yang panas dan terik.
Namun, ternyata buah nanas miliki segudang manfaat untuk tubuh jika dikonsumsi malam hari sebelum tidur, lo.
Nah ini dia deretan manfaatnya.
Baca Juga: Enggak Cuma Nanas, 4 Buah Ini Juga Bisa Membuat Mulut Gatal
KOMENTAR