Kamu bisa memilih anting berbahan dasar emas.
Sebab, anting dengan bahan dasar emas merupakan salah satu pilihan terbaik karena tidak rentan menimbulkan infeksi.
Selain itu, kamu juga perlu memilih ukuran anting yang nyaman supaya tidak membuat lubang tindikan terasa sakit, terluka, atau bahkan bernanah.
Hal itu karena iritasi pada lubang tindikan telinga memang membuat banyak orang menjadi kapok menggunakan anting.
Namun, kamu tidak akan kapok menggunakan anting jika sudah menemukan anting dengan material yang aman dan berkualitas.
Selamat mencobanya dan semoga bermanfaat, ya!
Artikel ini telah tayang di Tribunshopping.com dengan judul Tips Mengatasi Lubang Anting yang Tertutup, Cukup Pakai Baby Oil.
Baca Juga: Wajib Tahu, Manfaat Baking Soda Ternyata Bisa Bersihkan 9 Perabotan Dapur ini
5 Rekomendasi Oleh-oleh Khas Jogja Serba Minuman, Dijamin Otentik dan Enak Banget
KOMENTAR